Pelatihan Keterampilan Komunikasi dan Pelayanan Pelanggan UMKM Desa Warnasari Untuk Meningkatkan Mutu dan Daya Saing

Authors

  • Zahra Zahra Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Program Studi Manajemen, Universitas Bina Sarana Informatika, Bekasi
  • Popon Rabia Adawia Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Program Studi Manajemen, Universitas Bina Sarana Informatika, Bekasi
  • Asriani Natong Fakultas Teknik & Informatika, Program Studi Sistem Informasi Akuntansi, Universitas Bina Sarana Informatika, Bekasi
  • Nurul Fitriani Fatonah Program Studi Perbankan Syariah, Sekolah Tinggi Ekonomi Bisnis Islam Bina Essa Bandung, Bandung
  • Wati Rahayu Program Studi Manajemen, STIE Gema Widya Bangsa, Bandung

Keywords:

UMKM, Komunikasi, Pelayanan Pelanggan, Pelatihan, Daya Saing, Desa Warnasari

Abstract

Pelayanan pelanggan yang berkualitas dan komunikasi yang efektif merupakan kunci utama dalam meningkatkan daya saing Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Artikel ini membahas pelaksanaan pelatihan keterampilan komunikasi dan pelayanan pelanggan bagi pelaku UMKM di Desa Warnasari sebagai bagian dari program pemberdayaan masyarakat. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan mutu layanan, membangun hubungan pelanggan yang lebih baik, serta memperkuat posisi UMKM dalam menghadapi persaingan pasar. Metode yang digunakan meliputi pendekatan partisipatif melalui ceramah interaktif, simulasi, dan diskusi interaktif. Hasil pelatihan menunjukkan peningkatan pemahaman pelaku UMKM terhadap pentingnya komunikasi yang profesional dan pelayanan yang berorientasi pada kepuasan pelanggan. Dampak jangka pendek yang terlihat adalah perubahan sikap dalam menghadapi pelanggan, sementara dampak jangka panjang diharapkan berupa peningkatan loyalitas pelanggan dan pertumbuhan usaha. Pelatihan ini menjadi langkah strategis dalam menciptakan UMKM yang adaptif dan berdaya saing tinggi di tingkat lokal maupun regional.

References

Adawia, P. R., Azizah, A., Endriastuty, Y., & Sugandhi, S. (2020). Pengaruh kualitas pelayanan dan fasilitas terhadap kepuasan konsumen kereta api commuter line (Studi kasus commuter line arah Cikarang ke Jakarta Kota). Sebatik, 24(1), 87-95.

Anggraini, D., Winarto, T., Purwaningtyas, T., Chalisyah, E., & Ardana, S. N. (2024). PELATIHAN KOMUNIKASI YANG EFEKTIF DALAM MENYELESAIKAN KONFLIK BAGI GURU SMK SURYACIPTA KARAWANG, JAWA BARAT. Jurnal Abdimas Sosek (Jurnal Pengabdian dan Pembardayaan Masyarakat), 4(3), 35-39.

Barnlund, D. C. (1970). A Transactional Model of Communication. In K. K. Sereno & C. D. Mortensen (Eds.), Foundations of Communication Theory. Harper & Row.

Chalisyah, E., Natalia, I., Prihandono, P., Ridwan, M., Febriyanti, F., Himawan, I. S., & Indrawan, A. (2025). Pelatihan Keterampilan English For Business Untuk Pelaku UMKM Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 27-38.

Deming, W. E. (1986). Out of the Crisis. MIT Center for Advanced Educational Services.

DeVito, J. A. (2013). The Interpersonal Communication Book (13th ed.). Pearson Education.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing Management (15th ed.). Pearson Education.

Liliweri, Alo. (2004). Dasar Dasar Komunikasi. Yogjakarta. Pustaka Pelajar.

Novita, D., Aerwanto, A., Arfian, M. H., Hanifah, H., Susanto, S., Purwati, S., & Rusmana, H. (2024). Personal Branding Strategi Untuk Memenangkan Pasar. Journal of Innovation Research and Knowledge, 4(2), 953-960.

Parasuraman, A., Zeithaml, V. A., & Berry, L. L. (1988). SERVQUAL: A Multiple-Item Scale for Measuring Consumer Perceptions of Service Quality. Journal of Retailing, 64(1), 12–40.

Porter, M. E. (1985). Competitive Advantage: Creating and Sustaining Superior Performance. Free Press.

Soyomukti, Nurani. (2010). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jogjakarta : Ar-Ruzz Media.

Sudrajat, D. (2019). Manfaat Komunikasi Pendidikan untuk Problem Solving dalam Perspektif Komunikasi Intrapersonal dan Psikoanalisa. Jurnal Lentera Komunikasi, 3(1).

Zimmerer, T. W., & Scarborough, N. M. (2008). Essentials of Entrepreneurship and Small Business Management (5th ed.). Pearson Education.

Downloads

Published

2025-07-11

Issue

Section

Articles